Hal pertama yang harus dipikirkan sebelum memilih jenis cat tembok adalah fungsi dan hasil akhir yang diinginkan. Tembok dapat terlihat matte atau berkilau sehingga harus disesuaikan dengan fungsi ruangan. , cat ini menjaga dinding tetap bersih dari noda air. Waktu kering cepat hanya 2 jam membuat proses pengecatan lebih praktis. https://www.propanraya.com/kategori/cat-tembok/cat-tembok-eksterior